Pengertian Blog dan Fungsinya
Pengertian Blog dan Fungsinya
Blog adalah salah satu jenis website yang sekarang semakin banyak digemari dan digunakan untuk berbagai keperluan, seperti menulis cerita sehiari - hari, tips dan trik, resep, tutorial bahkan sampai berita.
Pada awalnya, blog di kembangkan dengan tujuan untuk mempermudah orang dalam menuliskan cerita kesehariannya atau diary online. Dan pada saat itu kita dapat melihat jelas perbedaan blog dengan website - website lain semisal portal berita, olahraga, dll.
Akan tetapi, seiring dengan perkembangan waktu dan jaman blog kini bertransformasi dan bertambah fungsi tidak hanya sebagai catatan harian saja akan tetapi bisa digunakan untuk berbagai tujuan.
Ditambah lagi setelah google mengakuisisi blogger, kini banyak orang yang melirik blogger sebagai alternatif dalam membuat sebuah website. Baik itu untuk personal bahkan untuk golongan tertentupun blogger saat ini menjadi pilihan atau opsi yang cukup diperhitungkan.
Selain itu, adanya sebuah program periklanan seperti adsense yang memungkinkan kita mendapatkan penghasilan dari penggunaan blog ini membuat semakin banyak orang mulai membuat blog dengan berbagai macam content atau isi yang berbeda - beda.
Dengan mengusung gratis selamanya baik itu hosting dan domainnya ( berakhiran .blogspot.com) membuat blogger ini juga bisa di jamah oleh semua elemen masyarakat.
Lalu apa sebenarnya fungsi blog itu?
Fungsi Blog
Jika kita mengacu pada tujuan awal dari pengembangan blog itu sendiri, blog memiliki fungsi yang hampir sama dengan website lain yaitu memberikan informasi kepada pengunjung atau visitor tentang sesuatu dan biasanya berupa catatan dari penulis blog itu sendiri seperti berbagi cara memasak nasi goreng, tutorial tentang linux, blog pendidikan dan lain lain.
Selain itu, blog juga bisa berfungsi sebagai sumber penghasilan bagi para blogger (Sebutan bagi orang yang mengelola blog). Mungkin anda bertanya dari mana pendapatan itu? ya tentu saja dari iklan yang ada di blog - blog mereka.
Biasanya para blogger ini akan menjadi publiser jaringan iklan tertentu seperti network atau menrima sponsor yang ingin memasang iklan di blognya. Menguntungkan bukan? dengan nge-blog selain kita bisa berbagi pengetahuan dan mendokumentasikan pengetahuan kita kita juga dapat menambah penghasilan kita dan penghasilan para blogger ini bahkan ada yang mencapai ratusan juta perbulan tidak kalah dengan youtubers.
Sekian dulu untuk informasi kali ini tentang pengertian blog dan fungsinya semoga bermanfaat.
Blog adalah salah satu jenis website yang sekarang semakin banyak digemari dan digunakan untuk berbagai keperluan, seperti menulis cerita sehiari - hari, tips dan trik, resep, tutorial bahkan sampai berita.
Pada awalnya, blog di kembangkan dengan tujuan untuk mempermudah orang dalam menuliskan cerita kesehariannya atau diary online. Dan pada saat itu kita dapat melihat jelas perbedaan blog dengan website - website lain semisal portal berita, olahraga, dll.
Akan tetapi, seiring dengan perkembangan waktu dan jaman blog kini bertransformasi dan bertambah fungsi tidak hanya sebagai catatan harian saja akan tetapi bisa digunakan untuk berbagai tujuan.
Ditambah lagi setelah google mengakuisisi blogger, kini banyak orang yang melirik blogger sebagai alternatif dalam membuat sebuah website. Baik itu untuk personal bahkan untuk golongan tertentupun blogger saat ini menjadi pilihan atau opsi yang cukup diperhitungkan.
Selain itu, adanya sebuah program periklanan seperti adsense yang memungkinkan kita mendapatkan penghasilan dari penggunaan blog ini membuat semakin banyak orang mulai membuat blog dengan berbagai macam content atau isi yang berbeda - beda.
Dengan mengusung gratis selamanya baik itu hosting dan domainnya ( berakhiran .blogspot.com) membuat blogger ini juga bisa di jamah oleh semua elemen masyarakat.
Lalu apa sebenarnya fungsi blog itu?
Fungsi Blog
Jika kita mengacu pada tujuan awal dari pengembangan blog itu sendiri, blog memiliki fungsi yang hampir sama dengan website lain yaitu memberikan informasi kepada pengunjung atau visitor tentang sesuatu dan biasanya berupa catatan dari penulis blog itu sendiri seperti berbagi cara memasak nasi goreng, tutorial tentang linux, blog pendidikan dan lain lain.
Selain itu, blog juga bisa berfungsi sebagai sumber penghasilan bagi para blogger (Sebutan bagi orang yang mengelola blog). Mungkin anda bertanya dari mana pendapatan itu? ya tentu saja dari iklan yang ada di blog - blog mereka.
Biasanya para blogger ini akan menjadi publiser jaringan iklan tertentu seperti network atau menrima sponsor yang ingin memasang iklan di blognya. Menguntungkan bukan? dengan nge-blog selain kita bisa berbagi pengetahuan dan mendokumentasikan pengetahuan kita kita juga dapat menambah penghasilan kita dan penghasilan para blogger ini bahkan ada yang mencapai ratusan juta perbulan tidak kalah dengan youtubers.
Sekian dulu untuk informasi kali ini tentang pengertian blog dan fungsinya semoga bermanfaat.